Ikan Indonesia Memukau di Pameran Seafood Amerika

Ikan Indonesia Memukau di Pameran Seafood Amerika

JAKARTA (AGRINA-ONLINE.COM) - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil membawa produk perikanan Indonesia bersinar di ajang Seafood Expo North America (SENA) 2024, yang berlangsung selama tiga hari di Boston.

Read More »

Nostalgia di Kampus ITB, Menteri Trenggono Ajak Mahasiswa Kembangkan Inovasi Teknologi Kelautan

Nostalgia di Kampus ITB, Menteri Trenggono Ajak Mahasiswa Kembangkan Inovasi Teknologi Kelautan

JAKARTA (AGRINA-ONLINE.COM) - Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono kunjungi Kampus Institut Teknologi Bandung (ITB), Selasa (26/3/2024). Sembari bernostalgia, Menteri Trenggono ajak mahasiwa mengembangkan riset, inovasi, ilmu pengetahuan dan teknologi yang menyeimbangkan ekologi dan ekonomi kelautan.

Read More »

 Kementerian Pertanian & FAO Percepat Vaksinasi untuk Cegah Kembalinya Wabah PMK

Kementerian Pertanian & FAO Percepat Vaksinasi untuk Cegah Kembalinya Wabah PMK

Jakarta (AGRINA-ONLINE.COM) - Kementerian Pertanian bekerja sama dengan Badan Pangan dan Pertanian Perserikatan Bangsa-bangsa (FAO) dan dengan dukungan Pemerintah Australia mempercepat program vaksinasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada delapan kabupaten di lima provinsi.

Read More »

Penghargaan Untuk Insan Kesehatan Hewan Ternak Asia

Penghargaan Untuk Insan Kesehatan Hewan Ternak Asia

Bangkok (AGRINA-ONLINE.COM) - Asosiasi Federasi Kesehatan Hewan Asia bekerja sama dengan VNU Asia Pasific Exhibition Co. Ltd. baru saja memberikan penghargaan.

Read More »

Pemprov Banten Pastikan Ketersediaan Daging Jelang Lebaran Melimpah

Pemprov Banten Pastikan Ketersediaan Daging Jelang Lebaran Melimpah

BANTEN (AGRINA-ONLINE.COM) - Pemerintah Provinsi Banten memastikan persediaan daging untuk bulan puasa dan hari raya lebaran mendatang dalam kondisi aman. Bahkan dari perhitungannya, perkiraan kebutuhan daging selama Ramadan dan Idul Fitri mencapai 8.367 ton. Sementara persediaan yang ada mencapai 15.170 ton (sapi dan kerbau) atau lebih dari cukup.

Read More »

Sinergi Kementan, TNI dan Pemda Tingkatkan Produktivitas Padi di Aceh

Sinergi Kementan, TNI dan Pemda Tingkatkan Produktivitas Padi di Aceh

ACEH (AGRINA-ONLINE.COM) - Kementerian Pertanian (Kementan) saat ini sedang melaksanakan berbagai program strategis dalam rangka peningkatan produktivitas padi. Pelaksanaan program strategis tersebut dapat dilaksanakan dengan kerjasama yang baik antara Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah dan juga dukungan dari TNI.

Read More »

Mentan Amran dan Jajaran Kodam Diponegoro Percepat Pompanisasi di Jawa Tengah

Mentan Amran dan Jajaran Kodam Diponegoro Percepat Pompanisasi di Jawa Tengah

Semarang (AGRINA-ONLINE.COM) - Memasuki musim tanam kedua tahun ini, Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman (Mentan Amran), menargetkan percepatan tanam disejumlah wilayah melalui pompanisasi. Salah satu wilayah sentra yang menjadi prioritas adalah Jawa Tengah. Bersama dengan jajaran di Kodam IV/Diponegoro, Mentan Amran optimis program pompanisasi bisa memacu aktivitas tanam di musim kedua tahun ini agar berjalan lebih cepat dan maksimal.

Read More »

 Kolaborasi Indonesia-Vietnam Berpotensi Jadi Juara Sektor Perikanan Global

Kolaborasi Indonesia-Vietnam Berpotensi Jadi Juara Sektor Perikanan Global

NHA TRANG (AGRINA-ONLINE.COM) - Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengungkapkan kolaborasi perikanan antara Indonesia dan Vietnam, berpotensi menjadikan dua negara sebagai juara perikanan di kawasan bahkan di tingkat global.

Read More »