Kamis, 11 Januari 2007

Stok Beras di Bulog Jabar Menipis

"Stok beras semakin menipis, karena beberapa waktu sebagian disalurkan untuk Operasi Pasar Murni, tapi kami akan berusaha mencukupi semua penyaluran yang ditugaskan kepada Bulog", kata Kepala Bulog Divre III Jawa Barat (Jabar), Taharjono, kepada wartawan di Bandung, Rabu.

 

Disebutkannya, stok beras di gudang Bolog di Jabar tinggal 90.000 ton atau hanya cukup untuk tiga bulan mendatang.

 

"Tipisnya stok beras itu akibat mundurnya musim tanam sebagai dampak dari kekeringan yang terjadi pad a2006," katanya.

 

 

Sumber: ANTARA

 
Agrina Update + Moment Update + Cetak Update +

Artikel Lain